Hay Sahabat Bitter, kali ini Bitter Coffee Park akan mengajak Kalian Ngobrol ala Obrolan Warung Kopi tentang:
Cinta Yang Membuatmu Bahagia Dan Sedih
Ketika seseorang membuat Anda menjadi orang yang paling bahagia dan orang paling menyedihkan pada saat yang sama, itulah saat yang nyata. Itu adalah sesuatu yang berharga.
When someone makes you the happiest person and the saddest person at the same time, that�s when it�s real. That�s when it�s worth something.
Apakah Sahabat Bitter pernah dibuat sangat bahagia dan sangat sedih oleh orang yang Sahabat Bitter kagumi?
Hal tersebut menandakan bahwa Sahabat Bitter benar-benar mengharapkannya dan Sahabat Bitter memiliki rasa cinta terhadap orang tersebut.
Oleh karenanya jangan pernah berbohong pada diri sendiri dan mulailah untuk memperjuangkan rasa yang memang Sahabat Bitter miliki tersebut.
Jangan pernah menyerah pada sesuatu yang Anda tidak bisa Anda lepaskan tanpa memikirkannya.
Never give up on something that you can�t go a day without thinking about.
Pernahkah Sahabat Bitter memikirkan sesuatu atau seseorang berhari-hari?
Mulai lah untuk membuka perasaan terhadap orang tersebut.
Bisa jadi orang tersebut lah yang mampu membuat Sahabat Bitter nyaman sehingga secara tidak langsung Sahabat Bitter selalu memikirkan setiap momen saat Sahabat Bitter bersamanya.
Berdamailah dengan diri Sahabat Bitter sendiri, semakin Sahabat Bitter mengakui perasaan Sahabat Bitter tentunya semakin mudah pula untuk melakukan pendekatan terhadap orang tersebut.
Jangan pernah menyerah pada sesuatu yang Anda tidak bisa Anda lepaskan tanpa memikirkannya.
Never give up on something that you can�t go a day without thinking about.
Pernahkah Sahabat Bitter memikirkan sesuatu atau seseorang berhari-hari?
Mulai lah untuk membuka perasaan terhadap orang tersebut.
Bisa jadi orang tersebut lah yang mampu membuat Sahabat Bitter nyaman sehingga secara tidak langsung Sahabat Bitter selalu memikirkan setiap momen saat Sahabat Bitter bersamanya.
Berdamailah dengan diri Sahabat Bitter sendiri, semakin Sahabat Bitter mengakui perasaan Sahabat Bitter tentunya semakin mudah pula untuk melakukan pendekatan terhadap orang tersebut.
Hubungan yang benar adalah dua orang yang tidak sempurna yang menolak untuk menyerah satu sama lain.
A true relationship is two unperfect people refusing to give up on each other.
Sebuah hubungan yang benar adalah dua orang yang sama sama tidak sempurna namun menolak untuk menyerah satu sama lain.
Kita perlu belajar untuk lebih menghargai apapun kondisi pasangan Kita.
Dengan menerima pasangan Kita apapun kondisinya tentunya dapat memperbaiki hubungan yang tengah retak dan mengarah pada berakhirnya hubungan.
Hal tersulit dalam sebuah hubungan adalah menerima kekurangan masing-masing pasangan, namun hal tersebut yang justru dapat menjadi motivasi satu sama lain untuk menjadi pribadi yang lebih baik.
Sahabat Bitter tidak bisa begitu saja menyerah pada seseorang karena situasinya tidak ideal.
Hubungan yang luar iasa tidak hebat karena mereka memiliki 0 masalah.
Mereka hebat karena kedua orang cukup peduli tentang orang lain untuk menemukan cara untuk membuatnya bekerja.
You can�t just give up on someone because the situation is not ideal. Great Relationship aren�t great because they have 0 problems. They are great because both people care enough about the other person to find a way to make it work.
Sahabat Bitter tidak boleh menyerah pada seseorang karena situasinya tidak ideal.
Hubungan Luar Biasa tidak hebat karena mereka tidak memiliki masalah.
Ketika ada masalah, mereka hebat karena kedua orang cukup peduli tentang orang lain untuk menemukan cara untuk memperbaiki keadaan.
Tidak apa-apa berjuang untuk seseorang yang mencintai Sahabat Bitter.
Akan tetapi, tidak baik berjuang agar orang mencintai Sahabat Bitter. Ada perbedaan besar.
It�s ok to fight for someone who loves you. It�s not okay to fight for someone to love you. There�s a huge difference.
Tidak ada masalah dalam memperjuangkan seseorang yang mencintai Sahabat Bitter, yang salah adalah memperjuangkan seseorang untuk mencintai Sahabat Bitter, keduanya memiliki perbedaan yang sangat besar.
Jika Sahabat Bitter memperjuangkan seseorang untuk mencintai Sahabat Bitter hal tersebut cukup sulit lantaran seseorang belum tentu memiliki perasaan yang sama, namun untuk Sahabat Bitter yang memperjuangkan seseorang yang mencintai Sahabat Bitter sudah pasti mereka memiliki perasaan yang sama dengan Sahabat Bitter.
?????
Demikian artikel tentang Cinta Yang Membuatmu Bahagia Dan Sedih ini dapat kami sampaikan, semoga artikel atau info tentang Cinta Yang Membuatmu Bahagia Dan Sedih ini, dapat bermanfaat. Jangan lupa dibagikan juga ya! Terima kasih banyak atas kunjungan nya.